Wednesday, May 18, 2016

Tutorial Memasukan Gambar Pada Teks Picsay Pro



Hai Sobat Pedia
kali ini 2artPedia akan membagikan tutorial bagaimana cara memasukan gambar pada teks , atau bisa dibilang menambah tektur pada teks yang berwarna solid, konsep pada tutorial ini sebenarnya sangat mudah yaitu kita membuat teks lalu kita mainkan blending mode pada gambar yang kita masukan.

                 tutorial spaltter menggunakan picsay pro
                 Download picsay pro gratis

oke langsung saja,

pertama sobat buka aplikasi picsay Pro lalu klik new Blank  picture dan setting warna Background ke putih


setelah itu sobat langsung klik tab Sticker lalu pilih Tittle dan buat teks sesuka sobat, sebagai contoh saya menggunakan tulisan 2artpedia yang sudah saya susun seperti ini dan ingat warna teks harus hitam, mengapa harus hitam karna yang brwarna hitamlah yang akan kita masukan gambar kedalamnya, kemudian save



 
mengapa kita save ...? agar tittle atau tulisan yang kita buat menempel pada background, lanjut buka gambar yang kita save tadi dan klik tab instert pictur dan pilih gambar yang ingin kita masukan kedalam teks, setelah itu atur tata letak dimana sobat ingin memasukan gambar tersebut, jika dirasa sudah pas langkah selanjutnya adalah ubah blending mode ke Add 



tarraaaaa jadi lebih keren kan gan :D

bagi sobat yang masih bingung atau kurang jelas silahkan bertanya dikomentar , dan bagi sobat yang ingin request untuk tutorial berikutnya bisa juga memalui komentar :D

 


Related Posts

Tutorial Memasukan Gambar Pada Teks Picsay Pro
4/ 5
Oleh

1 comments:

January 7, 2017 at 4:10 PM delete

Itu font yang buat contoh itu apa

Reply
avatar