Hai sobat semua
Bertemu lagi di 2artpedia
Kali ini 2artpedia akan memberi tutorial membuat tato palsu di picsay pro
Sebenarnya membuatnya tidak begitu sulit apabila kita menikmatinya .. konsep dasar nya hanya memasukan gambar lalu di hapus bagian tidak penting.
Ok langsung saja
Siapkan bahannya
- Picsay Pro gratis Download Disini atau Disini
- foto tato bisa di cari di google
Pertama kita buka picsay pro nya lalu kita masukan foto yang ingin kita edit

Kemudian kita klik tab effect dan pilih insert picture

Kemudian kita pilih gambar tato yang kita inginkan

Lalu kita letakkan ditempat yang kita inginkan sebagai contoh saya letakkan seperti di gambar,
Nb: untuk mempermudah meletakkan gambarnya kita bisa menurunkan opacitynya

Setelah itu kita klik centang hijau di pojok kanan atas, jangan lupa untuk menaikan opacitynya kembali
Kemudian klik tab di atas dan kemudian klik blend mode dan pilih multiply

Lalu hapus bagian yang tidak penting pada gambar yang kita insert bisa menggunakan settingan seperti ini

Sehingga menjadi seperti ini

Selanjutnya kita tinggal setting opacitynya kurang lebih 40 - 60 ,sesuaikan saja kemudian klik tab effect dan setting pencahayaan ,contras dan lain-lain apabila di butuhkan
Dan hasilnya seperti ini setelah saya setting menggunakan tool curves yang ada di picsay Pro
Bisa baca di sini mengenal tool curves dan fungsinya

Sekian tutorial cara membuat tato palsu menggunakan Picsay Pro
Terima kasih semoga bermanfaat :)
Membuat tato palsu di Picsay Pro
4/
5
Oleh
kang didit